Info Sepakbola Indonesia – Pemain Grade A Mees Víctor Joseph Hilgers Resmi Menjadi WNI
Mees Víctor Joseph Hilgers (lahir 13 Mei 2001) adalah pemain sepak bola profesional asal Indonesia yang saat ini berposisi sebagai bek tengah untuk klub Eredivisie, Twente dan tim nasional Indonesia. Lahir di Belanda, Hilgers adalah keturunan Indonesia melalui ibunya yang berasal dari Sulawesi Utara. Pada 6 Desember 2018, Hilgers menandatangani kontrak profesional pertama dengan FC…